
Bola.net - AC Milan dikabarkan mendapat hasil positif setelah mengadakan pertemuan dengan penyerang Arsenal, Joel Campbell.
Pertemuan tersebut terjadi usai Campbell memperkuat Arsenal di ajang Emirates Cup kontra Benfica hari Sabtu (02/08) kemarin. Dua petinggi Milan ikut menyaksikan laga tersebut, dan sesudah itu langsung bertemu dengan perwakilan dari pemain Kosta Rika tersebut pada hari Minggu (03/08) malam waktu setempat.
Menurut laporan Sky Sport Italia, Milan disebut ingin bertemu dengan pihak striker itu untuk menanyakan apakah yang bersangkutan tertarik untuk pindah ke San Siro. Hasil dari pertemuan itu pun disebut positif.
Jadi, pihak Milan pun kini bisa langsung bersua dengan Manajemen Arsenal. Rossoneri pun bisa langsung memberikan penawaran pada The Gunners untuk menggaet pemain berusia 22 tahun tersebut. [initial]
(sky/dim)
Pertemuan tersebut terjadi usai Campbell memperkuat Arsenal di ajang Emirates Cup kontra Benfica hari Sabtu (02/08) kemarin. Dua petinggi Milan ikut menyaksikan laga tersebut, dan sesudah itu langsung bertemu dengan perwakilan dari pemain Kosta Rika tersebut pada hari Minggu (03/08) malam waktu setempat.
Menurut laporan Sky Sport Italia, Milan disebut ingin bertemu dengan pihak striker itu untuk menanyakan apakah yang bersangkutan tertarik untuk pindah ke San Siro. Hasil dari pertemuan itu pun disebut positif.
Jadi, pihak Milan pun kini bisa langsung bersua dengan Manajemen Arsenal. Rossoneri pun bisa langsung memberikan penawaran pada The Gunners untuk menggaet pemain berusia 22 tahun tersebut. [initial]
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 3 Agustus 2014 22:42
-
Bola Dunia Lainnya 3 Agustus 2014 20:30
-
Bola Dunia Lainnya 3 Agustus 2014 19:46
-
Bola Dunia Lainnya 3 Agustus 2014 17:45
-
Bola Dunia Lainnya 3 Agustus 2014 17:07
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 21 Maret 2025 01:01
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 00:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 00:41
-
Liga Italia 21 Maret 2025 00:40
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:54
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 23:49
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...