
Bola.net - - Gianluigi Buffon belum lama ini mengungkap rencana yang sudah ia siapkan begitu memutuskan gantung sarung tangan kiper nanti.
Buffon, yang kini berusia 39 tahun, kontraknya akan habis bersama di akhir musim depan. Sang penjaga gawang legendaris diperkirakan akan pensiun pasca membela Italia di Piala Dunia 2018.
Sang kiper sendiri sudah pernah menegaskan di masa lalu bahwa ia akan pensiun dari sepakbola Internasional usai turnamen di Rusia berakhir, namun ia belum menyebutkan kapan tepatnya ia bakal pensiun.
Gianluigi Buffon.
"Saya tak abadi dan saya tak pernah berpikir seperti itu sebelumnya," tutur Buffon menurut ESPN FC.
"Saya memikirkan tim, dan Juventus serta tim nasional sudah melakukan tindakan yang benar dengan membuat rencana yang lebih penting ketimbang memikirkan saya."
"Saya sudah katakan sebelumnya bahwa saya mungkin tidak ingin menjadi pelatih, namun mungkin di level Internasional tekanannya mungkin tak sebesar jika anda melakukannya tiap hari. Ketika saya pensiun nanti, saya ingin sedikit beristirahat, karena karir saya sudah berjalan cukup panjang dan intens."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 11 Juni 2017 19:42
-
Liga Italia 11 Juni 2017 14:54
-
Liga Champions 11 Juni 2017 14:23
-
Liga Champions 11 Juni 2017 13:58
-
Liga Inggris 11 Juni 2017 12:04
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:54
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 23:49
-
Liga Champions 20 Maret 2025 23:44
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 23:40
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:00
-
Asia 20 Maret 2025 22:49
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...