
Akhir pekan nanti, Milan akan melakoni derby melawan Inter. Milan, yang kalah 0-1 pada pertemuan pertama, kali ini akan ganti bertindak sebagai tuan rumah.
Menurut gelandang Milan Andrea Bertolacci, Milan tak seharusnya tertinggal sampai delapan poin dari Inter seperti sekarang. "Kami kehilangan enam atau tujuh poin di laga-laga yang semestinya kami menangkan," kata Bertolacci seperti dikutip Forza Italian Football.
"Andai kami tak kehilangan poin-poin tersebut, posisi kami di klasemen pasti sudah lebih tinggi daripada sekarang," imbuhnya.
Jika dimainkan, Bertolacci akan melakoni Derby della Madonnina pertamanya di Serie A. "Ini akan jadi yang pertama bagi saya, karena saya cedera pada pertemuan sebelumnya."
"Ini pasti akan jadi momen yang indah," ujarnya. [initial]
Klik Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 28 Januari 2016 21:27
-
Liga Italia 28 Januari 2016 21:01
-
Liga Italia 28 Januari 2016 20:23
-
Liga Italia 28 Januari 2016 19:50
-
Editorial 28 Januari 2016 17:01
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:46
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:45
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 15:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:20
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:15
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...