
Bola.net - Pelatih Napoli Rafael Benitez mengungkapkan bahwa dirinya tak punya keinginan untuk memboyong Mario Balotelli pada bursa transfer pemain Januari nanti.
Sejak berpetualang di Anfield, Balotelli masih belum bisa tampil sesuai yang diharapkan. Kabarnya Partenopei siap menyelamatkan karir pemain Liverpool itu dengan menariknya ke San Paolo.
Benitez pun memberikan reaksi atas gosip yang beredar selama ini dengan mengatakan hal tersebut tak lebih dari sekedar omong kosong. Tentu saja Benitez lebih memilih untuk mengabaikan rumor-rumor yang di lontarkan oleh media.
"Mario datang kepada kami pada bulan Januari? Tidak ada hubungannya dengan kami, itu hanya hipotesis yang tidak pernah saya pertimbangkan," ungkap Benitez kepada Gazzetta dello Sport.[initial]
(foti/ada)
Sejak berpetualang di Anfield, Balotelli masih belum bisa tampil sesuai yang diharapkan. Kabarnya Partenopei siap menyelamatkan karir pemain Liverpool itu dengan menariknya ke San Paolo.
Benitez pun memberikan reaksi atas gosip yang beredar selama ini dengan mengatakan hal tersebut tak lebih dari sekedar omong kosong. Tentu saja Benitez lebih memilih untuk mengabaikan rumor-rumor yang di lontarkan oleh media.
"Mario datang kepada kami pada bulan Januari? Tidak ada hubungannya dengan kami, itu hanya hipotesis yang tidak pernah saya pertimbangkan," ungkap Benitez kepada Gazzetta dello Sport.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 16 November 2014 23:12
-
Liga Inggris 16 November 2014 17:21
-
Liga Italia 16 November 2014 16:42
-
Piala Eropa 16 November 2014 12:01
-
Liga Italia 16 November 2014 08:38
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 00:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 00:41
-
Liga Italia 21 Maret 2025 00:40
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:54
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 23:49
-
Liga Champions 20 Maret 2025 23:44
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...