
Bola.net - - Presiden Torino, Urbano Cairo mengatakan bahwa klausul kontrak Andrea Belotti bisa jadi setara dengan klausul kontrak milik Gonzalo Higuain saat ditebus Juventus.
Seperti diketahui, Belotti memang tengah menjadi bahan pembicaraan besar di Italia dan juga Eropa berkat penampilannya musim ini. Selain gemilang bersama Torino, namanya juga bersinar bersama timnas Italia.
Berkat kegemilangannya itu, namanya mulai banyak dikaitkan dengan tim besar seantero Eropa. Namun menurut Urbano Cairo, Torino akan memperpanjang kontrak Belotti dan akan butuh biaya besar bila ada klub yang menginginkannya.
"Belotti memiliki potensi klausul rilis yang sangat tinggi," ujarnya kepada Radio 24.
"Bagi saya itu seperti Higuain. Saya tak tahu apakah akan ada klub yang bisa mendapatkan dia. Kita bicara dengan pemain untuk memperpanjang kontraknya dan menghargainya," sambungnya.
"Mungkin ada klausul untuk tim luar negeri," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 22 November 2016 23:01
-
Liga Italia 22 November 2016 21:17
-
Liga Champions 22 November 2016 17:05
-
Liga Italia 22 November 2016 15:55
-
Liga Italia 22 November 2016 15:30
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:40
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:38
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:35
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:32
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:18
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...