
Sambutan hangat untuk Hart diberikan oleh penyerang Torino yang saat ini sedang on fire, Andrea Belotti. Pemain berusia 22 tahun ini memastikan kedatangan Hart akan mendapatkan sambutan dengan baik.
"Kami akan menyambutnya degan baik," ujar Belotti.
Penyerang yang sejauh ini masih memimpin daftar top skor serie A dengan empat gol tersebut menilai Hart sebagai salah satu kiper top dunia. Ia yakin pengalaman Hart selama membela Manchester City bisa sangat bermanfaat untuk Torino.
"Joe Hart adalah penjaga gawang top dan saya rasa dia biasa memberikan bantuan yang sangat besar kepada kami," sambungnya.
Hart sebelumnya dipastikan tidak mendapatkan tempat di skuat Man City yang diasuh oleh Josep Guardiola. Ia sempat mendapatkan tawaran dari Sunderland dan Everton, namun kiper berusia 29 tahun ini lebih memilih untuk bergabung dengan Torino di Serie A. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 30 Agustus 2016 23:31
-
Liga Inggris 30 Agustus 2016 23:19
-
Liga Inggris 30 Agustus 2016 22:59
-
Liga Inggris 30 Agustus 2016 22:44
Rooney Komentari Nasib Joe Hart yang Tersingkir dari Man City
-
Liga Inggris 30 Agustus 2016 22:30
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 08:17
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 08:15
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 08:13
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 08:11
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 08:00
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 07:45
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...