
De Vrij mengalami benturan dengan penyerang Udinese, Sergio Floccari pada menit ke-50. Ia langsung tergeletak dan sempat mendapatkan perawatan medis. Dikutip dari beberapa media di Italia, De Vrij sempat mengalami amnesia ringan.
"De Vrij saat ini dalam kondisi baik-baik saja dan sudah bisa makan sedikit pasta," kata kepala tim medis Lazio, Ivo Pulcino, kepada Lazio Style Radio.
"Dia sempat mengalami amnesia ringan usai peristiwa yang terjadi beberapa saat yang lalu. Tapi kondisinya saat ini benar-benar sudah normal. Dalam beberapa kasus, hal seperti ini bisa terjadi lebih serius," sambungnya.
Belum ada keterangan resmi sampai kapan pemain asal Belanda ini akan dirawat. Untuk sementara, pihak klub masih akan melakukan pemeriksaan lanjutan dengan lebih intensif.
"Kami cukup yakin tidak ada masalah dengan pembuluh darah di otaknya dan kami akan melakukan semua tes lanjutan yang diperlukan," sambungnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 16 Oktober 2016 23:04
-
Open Play 16 Oktober 2016 22:40
-
Liga Italia 16 Oktober 2016 22:08
-
Liga Italia 16 Oktober 2016 21:15
-
Liga Italia 16 Oktober 2016 19:57
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 10:15
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 10:05
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 10:05
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 10:05
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:03
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:03
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...