
Bola.net - AC Milan telah mengumumkan perekrutan Carlos Bacca dari Sevilla. Striker 28 tahun Kolombia itu lantas mengaku kalau dia sudah tak sabar ingin segera melakoni debut dengan seragam Milan.
Bacca sudah lolos tes medis. Kini, dia tinggal menunggu transfernya yang senilai €30 juta dari Sevilla diresmikan.
"Saya sangat senang dengan transfer ini, transfer ke salah satu klub terbaik dan terbesar di dunia. Milan belakangan ini memang tidak terlalu berprestasi, tapi mereka memiliki motivasi dan proyek hebat," kata Bacca seperti dikutip Football Italia.
"Saya tak sabar ingin segera memakai seragam Milan dan memberikan segalanya. Saya ingin membantu mengembalikan Milan ke posisi yang semestinya," tegasnya.
Bacca dijadwalkan tiba di Milan pada 20 Juli, sehari sebelum tur mereka ke Tiongkok. Di Milan, Bacca akan memakai nomor punggung 70. [initial]
(foti/gia)
Bacca sudah lolos tes medis. Kini, dia tinggal menunggu transfernya yang senilai €30 juta dari Sevilla diresmikan.
"Saya sangat senang dengan transfer ini, transfer ke salah satu klub terbaik dan terbesar di dunia. Milan belakangan ini memang tidak terlalu berprestasi, tapi mereka memiliki motivasi dan proyek hebat," kata Bacca seperti dikutip Football Italia.
"Saya tak sabar ingin segera memakai seragam Milan dan memberikan segalanya. Saya ingin membantu mengembalikan Milan ke posisi yang semestinya," tegasnya.
Bacca dijadwalkan tiba di Milan pada 20 Juli, sehari sebelum tur mereka ke Tiongkok. Di Milan, Bacca akan memakai nomor punggung 70. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 3 Juli 2015 23:53
-
Liga Italia 3 Juli 2015 23:27
-
Liga Italia 3 Juli 2015 22:56
-
Liga Italia 3 Juli 2015 22:03
-
Liga Italia 3 Juli 2015 21:36
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 05:11
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...