
Bola.net - Setelah kasus-kasus penculikan keluarga pemain sepak bola papan atas sempat mereda, kini kejadian tersebut kembali mencuat.
Dilansir dari AFP, ayah striker Juventus, Carlos Tevez yang bernama Segundo Tevez menjadi korban penculikan di perbatasan kota Buenos Aires, Argentina pada hari Selasa (29/07) pagi waktu setempat.
Menurut media setempat, waktu itu mobil yang dikendarai ayah Tevez dicegat oleh para pelaku. Mobil yang ditinggalkan itu akhirnya ditemukan beberapa jam kemudian. Sumber dari kepolisian setempat menyebutkan bila para pelaku penculikan meminta sejumlah uang sebagai tebusan untuk membebaskan Segundo Tevez.
Pengacara keluarga Tevez, Gustavo Galasso pun belum mau banyak berbicara sampai situasinya menjadi lebih jelas.
"Keluarga ini khawatir. Sekarang kami harus menunggu bagaimana peristiwa ini terungkap Saat ini Carlos Tevez tidak berada bersama kami. Kami meminta media untuk memberikan privasi bagi keluarga ini."
Beberapa media Italia mengabarkan Tevez langsung pulang ke Argentina setelah mendengar kabar buruk tersebut. [initial]
(AFP/dct)
Dilansir dari AFP, ayah striker Juventus, Carlos Tevez yang bernama Segundo Tevez menjadi korban penculikan di perbatasan kota Buenos Aires, Argentina pada hari Selasa (29/07) pagi waktu setempat.
Menurut media setempat, waktu itu mobil yang dikendarai ayah Tevez dicegat oleh para pelaku. Mobil yang ditinggalkan itu akhirnya ditemukan beberapa jam kemudian. Sumber dari kepolisian setempat menyebutkan bila para pelaku penculikan meminta sejumlah uang sebagai tebusan untuk membebaskan Segundo Tevez.
Pengacara keluarga Tevez, Gustavo Galasso pun belum mau banyak berbicara sampai situasinya menjadi lebih jelas.
"Keluarga ini khawatir. Sekarang kami harus menunggu bagaimana peristiwa ini terungkap Saat ini Carlos Tevez tidak berada bersama kami. Kami meminta media untuk memberikan privasi bagi keluarga ini."
Beberapa media Italia mengabarkan Tevez langsung pulang ke Argentina setelah mendengar kabar buruk tersebut. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 29 Juli 2014 21:20
-
Liga Italia 29 Juli 2014 16:48
-
Liga Italia 29 Juli 2014 08:30
-
Liga Italia 29 Juli 2014 05:51
-
Liga Italia 29 Juli 2014 05:31
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 03:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:47
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...