
Bola.net - - Direktur olahraga Inter Milan, Piero Ausilio, membantah kabar yang mengatakan Ivan Perisic akan bergabung dengan Manchester United.
Pemain Kroasia sudah lama dikaitkan dengan transfer ke Old Trafford, di mana United kabarnya siap menghabiskan uang hingga 40 juta pounds untuk sang winger.
Manajer Luciano Spalletti pekan lalu mengatakan bahwa ia ingin berbicara dengan sang pemain soal masa depannya, seiring semakin banyaknya spekulasi yang beredar di media.
Namun demikian, Ausilio mengklaim bahwa hingga kini United masih belum mengajukan penawaran yang bisa memuaskan klub.
Ivan Perisic.
"Ini tidak terjadi," tutur Ausilio menurut Sky Sport Italia.
"Perisic berlatih bersama kami dan sejauh ini kami belum mempertimbangkan apapun yang ditawarkan oleh Manchester United."
United sendiri kini tengah menjalani latihan pra-musim di Amerika Serikat, menjelang laga uji coba melawan LA Galaxy.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 12 Juli 2017 22:48
-
Liga Eropa UEFA 12 Juli 2017 19:35
-
Liga Inggris 12 Juli 2017 19:03
-
Liga Inggris 12 Juli 2017 17:15
-
Liga Inggris 12 Juli 2017 15:50
LATEST UPDATE
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 23:39
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:16
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:02
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:34
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:19
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...