
Alves datang dengan status free transfer dari Camp Nou, dan ia sudah mengikat kontrak dua tahun dengan juara Serie A, usai pemain Brasil menolak untuk memperpanjang kontraknya di Barcelona.
"Sebuah kehormatan bisa berada di sini. Juventus adalah tim yang hebat dan saya ingin bergabung dengan mereka," tutur Alves pada FFT.
"Impian klub ini adalah memenangkan Liga Champions dan saya berharap bisa membantu tim meraih ini. Saya tak bisa katakan dengan pasti apa yang dibutuhkan Juventus untuk melakukannya. Itu adalah sesuatu yang akan mulai saya usahakan dari sekarang."
"Kita harus percaya kita bisa menjadi juara Liga Champions, jika memang ingin melakukannya. Kami akan memberikan yang terbaik."
"Pogba adalah pemain yang hebat. Saya amat antusias dengan kesempatan bermain bersama dirinya."
"Saya juga masih belum mendapat kesempatan berbicara dengan pelatih, namun saya bisa bayangkan apa yang akan ia tanyakan pada saya." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 27 Juni 2016 22:38
-
Liga Italia 27 Juni 2016 14:15
-
Liga Italia 27 Juni 2016 13:45
-
Liga Spanyol 27 Juni 2016 11:08
-
Liga Italia 27 Juni 2016 08:30
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:45
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 13:14
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 12:01
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...