
Bola.net - Pelatih AC Milan, Massimiliano Allegri mengklaim dirinya masih mendapat dukungan dari petinggi klub termasuk presiden Silvio Berlusconi.
La Gazzetta dello Sport kemarin mengklaim jika nasib Allegri di San Siro tengah di ujung tanduk dengan Berlusconi mempertimbangkan serius pemecatan dirinya. Hal itu menyusul serangkaian hasil dan form negatif yang dicatat Rossoneri.
Tetapi Allegri menepis hal itu dengan mengatakan, "Saya sudah bicara dengan presiden sebelum laga lawan Parma (di mana Milan kalah 2-3). Saya punya hubungan baik dengannya. Saya selalu mencatat hasil baik sejauh ini dengan Milan dan bakal keluar dari situasi ini."
Eks allenatore Cagliari tersebut juga menegaskan tak terganggu dengan rumor pemecatan karena ia merasa hal itu sudah resiko menangani tim sebesar Milan. "Jika hasilnya tak menguntungkan, tanggung jawab selalu jadi milik Anda. Saya menerimanya dan saya akan coba mengentaskan tim dari situasi saat ini," janjinya.[initial]
(tri/row)
La Gazzetta dello Sport kemarin mengklaim jika nasib Allegri di San Siro tengah di ujung tanduk dengan Berlusconi mempertimbangkan serius pemecatan dirinya. Hal itu menyusul serangkaian hasil dan form negatif yang dicatat Rossoneri.
Tetapi Allegri menepis hal itu dengan mengatakan, "Saya sudah bicara dengan presiden sebelum laga lawan Parma (di mana Milan kalah 2-3). Saya punya hubungan baik dengannya. Saya selalu mencatat hasil baik sejauh ini dengan Milan dan bakal keluar dari situasi ini."
Eks allenatore Cagliari tersebut juga menegaskan tak terganggu dengan rumor pemecatan karena ia merasa hal itu sudah resiko menangani tim sebesar Milan. "Jika hasilnya tak menguntungkan, tanggung jawab selalu jadi milik Anda. Saya menerimanya dan saya akan coba mengentaskan tim dari situasi saat ini," janjinya.[initial]
Serie A Senikmat Pizza
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 29 Oktober 2013 19:05
-
Liga Italia 29 Oktober 2013 19:00
-
Liga Italia 29 Oktober 2013 14:45
Raiola Peringatkan Media Italia untuk Tak Gosipkan Balotelli
-
Liga Champions 29 Oktober 2013 14:29
-
Liga Italia 29 Oktober 2013 11:52
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 13:45
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:45
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:41
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 13:31
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:30
-
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025 13:16
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...