
Bola.net - Massimiliano Alegri menegaskan bahwa Juventus sudah tidak memiliki alasan lagi untuk tidak meraih kemenangan akhir pekan ini. Juventus akan menghadapi Chievo dalam pertandingan giornata ketiga Serie A.
Dalam dua pertandingan sebelumnya, Juventus sudah mengalami kekalahan beruntun. Sementara itu, Chievo malah sudah sukses meraih kemenangan dua kali.
"Saat ini poin kami masih nol. Kami wajib mencoba meraih tiga poin pertama musim ini melawan tim yang sudah mengoleksi enam poin. Chievo sudah bekerja dengan baik. Mereka menjalani dua pertandingan dengan baik, mereka akan datang ke sini tanpa beban, mungkin juga akan mengejar kemenangan," terang Allegri seperti dilansir Football Italia.
Allegri mengatakan bahwa salah satu fokusnya adalah membuat pertahanan Juventus menjadi lebih tangguh. Selalu kebobolan dalam dua pertandingan awal menjadi catatan yang menjadi perhatian serius Allegri.
"Pertandingan nanti akan berjalan sulit, kami harus bermain dengan sangat baik dan menunjukkan performa tangguh. Kami terutama harus bertahan dengan baik karena itu masalah kami selama ini. Kami hanya bisa meraih clean sheet di Shanghai." [initial]
(foti/hsw)
Dalam dua pertandingan sebelumnya, Juventus sudah mengalami kekalahan beruntun. Sementara itu, Chievo malah sudah sukses meraih kemenangan dua kali.
"Saat ini poin kami masih nol. Kami wajib mencoba meraih tiga poin pertama musim ini melawan tim yang sudah mengoleksi enam poin. Chievo sudah bekerja dengan baik. Mereka menjalani dua pertandingan dengan baik, mereka akan datang ke sini tanpa beban, mungkin juga akan mengejar kemenangan," terang Allegri seperti dilansir Football Italia.
Allegri mengatakan bahwa salah satu fokusnya adalah membuat pertahanan Juventus menjadi lebih tangguh. Selalu kebobolan dalam dua pertandingan awal menjadi catatan yang menjadi perhatian serius Allegri.
"Pertandingan nanti akan berjalan sulit, kami harus bermain dengan sangat baik dan menunjukkan performa tangguh. Kami terutama harus bertahan dengan baik karena itu masalah kami selama ini. Kami hanya bisa meraih clean sheet di Shanghai." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 10 September 2015 16:09
-
Liga Italia 10 September 2015 10:44
-
Liga Italia 10 September 2015 10:35
-
Liga Italia 10 September 2015 10:19
-
Liga Italia 10 September 2015 08:19
LATEST UPDATE
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 10:15
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 10:05
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 10:05
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 10:05
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:03
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...