
Higuain memang mampu menunjukkan ketajamannya di beberapa pertandingan awal Serie A dengan mencetak 6 gol dari 9 pertandingan. Namun dalam dua pertandingan terakhirnya, penyerang Argentina tersebut terlihat kesulitan menemukan gawang lawan.
Berbicara mengenai kesulitan Higuain itu jelang pertandingan lawan Sampdoria, Allegri mengatakan bahwa timnya harus lebih baik dalam membantu Higuain mencetak gol.
"Higuain beradaptasi dengan tim, dia mengorbankan dirinya dan secara alami kami harus membantunya lebih baik dengan assist yang lebih kuat," ujarnya.
Sementara itu disinggung mengenai duet Higuain-Mario Mandzukic yang dia siapkan lawan Sampdoria, Allegri mengaku yakin keduanya bisa berkolaborasi dengan baik.
"Dengan Mandzukic, itu akan menjadi yang kedua kalinya mereka bermain bersama dan mereka harus melihat satu sama lain dan saling membantu. Ada karakteristik yang berbeda dengan Higuain-Dybala, tapi mereka dapat dengan nyaman menjadi duet yang lengkap," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 25 Oktober 2016 23:02
-
Liga Italia 25 Oktober 2016 22:36
-
Liga Italia 25 Oktober 2016 22:31
-
Liga Inggris 25 Oktober 2016 20:04
-
Liga Champions 25 Oktober 2016 20:03
Meski Tanpa Witsel dan Matuidi, Juve Tetap Bisa Juara Liga Champions
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...