
Saat di Palermo, Dybala merupakan pemain sentral sepanjang musim lalu. Ia menyumbangkan 13 gol dan 10 assist dari 34 penampilan. Pada bursa musim panas kemarin, pemain 21 tahun tersebut dilepas untuk gabung dengan Juventus dengan harga transfer 22 juta poundsterling.
Di Juventus, Dybala dinilai masih kurang berperan meskipun telah mengumpulkan 3 gol dari 7 penampilan. Bahkan ketika menghadapi Borussia Monchengladbach kemarin (22/10), Dybala hanya diberi waktu bermain selama 12 menit.
"Allegri tengah merusak bakat Dybala," kritik keras Zamparini pada Allegri seperti dilansir Football Italia.
"Dia seharusnya bebas dalam bermain dan mengekspresikan dirinya, seperti talenta hebat Lionel Messi," paparnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Oktober 2015 20:56
-
Liga Champions 22 Oktober 2015 13:31
10 Fakta Menarik Matchday Ketiga Liga Champions 22 Oktober 2015
-
Liga Champions 22 Oktober 2015 11:04
-
Liga Champions 22 Oktober 2015 09:22
-
Liga Champions 22 Oktober 2015 09:11
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 17:01
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 16:44
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 16:12
-
Otomotif 20 Maret 2025 16:03
-
Liga Eropa Lain 20 Maret 2025 16:00
-
Amerika Latin 20 Maret 2025 15:59
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...