
Bola.net - - Pelatih Juventus, Massimiliano Allegri tanpa sungkan mengakui bahwa dia menghadapi situasi yang sulit saat seorang legenda klub seperti Gianluigi Buffon berada di tahun terakhir dalam kontraknya.
Sebagaimana diketahui, Buffon sejak akhir musim lalu telah mengungkapkan bahwa musim ini bisa jadi musim terakhir dalam karirnya sebagai pemain sepakbola.
Di waktu yang berbeda, beberapa pelatih bahkan dikabarkan memiliki hubungan yang tak hangat dengan seorang ikon klub yang ada di tahun terakhir dalam kontraknya.
Sebelumnya, pelatih Antonio Conte harus berhadapan dengan situasi Alessandro Del Piero ketika waktunya di Juventus, sementara musim lalu Luciano Spalletti berhadapan dengan ikon Roma, Francesco Totti. Apakah ini sulit bagi Allegri?
"Sulit, karena saat Buffon keluar dari tim, dia tak bermain karena dia cedera. Dia pasti akan bermain dengan cara lain, dan mulai selasa dia akan mengambil kembali posisinya," ujarnya.
"Tak ada masalah. Kemudian pada akhir tahu dia akan bercermin dan dia akan memutuskan, tapi kita semua bercermin setiap hari," tambahnya.
"Dia berada dalam masa di mana dia memiliki sedikit banyak untuk memikirkannya, tapi sekarang dia tak perlu berpikir, dia butuh untuk kembali menjadi seorang pesepakbola," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 26 Januari 2018 21:56
-
Liga Italia 26 Januari 2018 21:25
-
Liga Spanyol 26 Januari 2018 20:02
-
Liga Italia 26 Januari 2018 19:54
-
Liga Italia 26 Januari 2018 18:55
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 12:45
-
Otomotif 21 Maret 2025 12:34
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 12:15
-
Otomotif 21 Maret 2025 12:10
-
Otomotif 21 Maret 2025 12:09
-
Otomotif 21 Maret 2025 12:09
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...