
Bola.net - - Alex Sandro sudah kembali berlatih pada hari Kamis (12/1) setelah mengalami cedera sejak bulan Desember tahun lalu.
Bek asal Brasil ini mengalami cedera ketika turun membela timnya dalam partai final Supercoppa Italiana menghadapi AC Milan di Doha, Qatar. Dalam pertandingan tersebut, ia tak bisa melanjutkan hingga pertandingan tuntas dan timnya kalah dalam drama adu penalti.
Menurut pantauan Football Italia, Sandro kini sudah kembali berlatih di komplek latihan Juventus Vinovo. Ia sudah ikut dalam sesi latihan teknik dan atletik bersama dengan rekan-rekannya.
Pemain 25 tahun tersebut dipercaya belum bisa turun pada akhir pekan ini ketika menghadapi Fiorentina. Namun ia diperkirakan akan kembali bermain dalam waktu dekat.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 11 Januari 2017 20:30
-
Liga Italia 11 Januari 2017 15:36
-
Liga Inggris 11 Januari 2017 15:28
Liverpool Siapkan 8,7 Juta Pounds Untuk Wonderkid Juventus Ini
-
Liga Inggris 11 Januari 2017 15:20
-
Liga Italia 11 Januari 2017 12:48
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...