
Setelah berkarir selama tiga tahun di Prancis, kontrak Ibra bersama PSG akan habis pada musim panas nanti. Kabar bahwa Ibra akan meninggalkan membuat banyak klub dihubungkan dengan striker Timnas Swedia tersebut, salah satunya mantan klubnya AC Milan.
Mino Raniola selaku agen Ibra tidak menampik kemungkinan bahwa Striker 34 tahun tersebut bisa mengenakan seragam Rossoneri musim depan, kendati ia mengindikasikan bahwa klub tersebut akan bersusah payah mendapatkan tanda tangan Ibra.
"Kepindahan Ibra ke Milan akan sangat rumit karena saat ini dia masih terikat kontrak dengan PSG" ungkap Raniola kepada Premium Sport. Raniola juga mengindikasikan bahwa keuangan AC Milan nampaknya akan kesulitan untuk mendatangkan Super Ibra pada musim panas nanti.
"Kepulangannya ke Italia untuk saat ini akan sangat sulit secara finansial, namun pada akhirnya semua akan kembali kepada keputusannya. Selain itu, dia juga bersedia untuk tidak digaji, tapi semua itu terserah kepadanya" tutup Raniola.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Eropa Lain 27 November 2015 20:01
Lehmann: PSG dan Bayern Sanggup Tiru 'The Invincibles' Arsenal
-
Liga Inggris 27 November 2015 09:40
-
Liga Champions 26 November 2015 15:39
Di Maria bersinar di PSG, Ada yang Salah dengan Louis van Gaal
-
Liga Champions 26 November 2015 15:27
-
Liga Inggris 26 November 2015 14:37
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 09:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:58
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...