
Bola.net - Bek tengah Chelsea, Kurt Zouma memberikan pujian terhadap sosok pelatih yang kini menanganinya, Jose Mourinho.
Menurut Zouma, pria asal Portugal ini memiliki keistimewaan yang membuatnya layak disebut sebagai pelatih terbaik di dunia sepakbola saat ini.
"Jose adalah pelatih terbaik di dunia, dia sangat membenci kekalahan," ungkap Zouma seperti dilansir Tribalfootball.
"Pemain Chelsea belajar banyak hal mulai dari taktik dan teknik bersama dia. Kami juga kini memiliki semangat untuk memenangkan setiap laga yang dimainkan. Jose menularkan hal itu semua, dan saya benar-benar mempelajari banyak hal dari dia."
Zouma sendiri musim ini telah dipercaya turun sebanyak 15 laga oleh Mourinho di seluruh kompetisi. Secara perlahan pemain asal Prancis ini mulai menggusur posisi Gary Cahill sebagai tandem kapten John Terry.[initial]
(tfb/mri)
Menurut Zouma, pria asal Portugal ini memiliki keistimewaan yang membuatnya layak disebut sebagai pelatih terbaik di dunia sepakbola saat ini.
"Jose adalah pelatih terbaik di dunia, dia sangat membenci kekalahan," ungkap Zouma seperti dilansir Tribalfootball.
"Pemain Chelsea belajar banyak hal mulai dari taktik dan teknik bersama dia. Kami juga kini memiliki semangat untuk memenangkan setiap laga yang dimainkan. Jose menularkan hal itu semua, dan saya benar-benar mempelajari banyak hal dari dia."
Zouma sendiri musim ini telah dipercaya turun sebanyak 15 laga oleh Mourinho di seluruh kompetisi. Secara perlahan pemain asal Prancis ini mulai menggusur posisi Gary Cahill sebagai tandem kapten John Terry.[initial]
Baca Juga
- Gary Cahill Tak Senang 'Nguping' Penonton di Bangku Cadangan
- Tekad Piazon Tinggalkan Chelsea Sudah Bulat
- Silva Akui PSG Sempat Remehkan Chelsea
- Hazard: Mourinho Hindarkan Chelsea Dari Tekanan Berlebih
- Setengah Musim di Chelsea, Costa Mengaku Malas Belajar Bahasa
- Wasit Tak Beri Penalti Pada Chelsea, Mourinho Maklum
- Mourinho: Kartu Merah Barry Terlalu Terlambat
- Martinez Sanjung Konsistensi dan Kebijakan Transfer Chelsea
- Ditaksir Chelsea, Valencia Mengaku Bangga
- James Wilson Anggap John Terry Defender Terbaik
- 'Beda Dengan Mourinho, Wenger Sesabar Orang Suci'
- Thiago Silva Berharap Hazard Gabung PSG
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 16 Februari 2015 23:51
-
Open Play 16 Februari 2015 22:15
-
Liga Champions 16 Februari 2015 21:58
-
Liga Champions 16 Februari 2015 21:10
-
Liga Champions 16 Februari 2015 20:02
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...