
Bola.net - Zlatan Ibrahimovic sudah menjelma menjadi salah satu magnet sepakbola saat ini, namun siapa sangka ia pernah melakoni trial yang gagal di Inggris bersama QPR.
Fakta mengejutkan itu diungkap sahabat dekatnya, Tony Flygare dalam biografi bertitel 'Once, I Was Bigger Than Zlatan'. Ia mengenang bagaimana mereka berdua berlatih bersama tim reserve QPR selama sepekan di masa lalu, namun pada akhirnya tak diminta untuk kembali.
"Zlatan menguasai bola terlalu lama dan pelatih mereka melakukan tekel padanya saat ia tak memperkirakan itu. Untuk hal itu, Zlatan balik melancarkan tekel dan mengumpat pada sang pelatih. Ia pun murka pada Zlatan," kenang Flygare sebagaimana ia ceritakan pada The Daily Mail.
Flygare merasa hal itulah yang menjadi satu alasan mengapa pemain sehebat Zlatan tak pernah mencicipi Premier League. "Berada di Inggris sangat beda. Saya takkan pernah melupakan itu. Kami pun tak pernah mendengar kabar lanjutan dari QPR. Zlatan tak ingin bermain dan tinggal di Inggris, itulah opini saya," tutupnya. [initial]
(tri/row)
Fakta mengejutkan itu diungkap sahabat dekatnya, Tony Flygare dalam biografi bertitel 'Once, I Was Bigger Than Zlatan'. Ia mengenang bagaimana mereka berdua berlatih bersama tim reserve QPR selama sepekan di masa lalu, namun pada akhirnya tak diminta untuk kembali.
"Zlatan menguasai bola terlalu lama dan pelatih mereka melakukan tekel padanya saat ia tak memperkirakan itu. Untuk hal itu, Zlatan balik melancarkan tekel dan mengumpat pada sang pelatih. Ia pun murka pada Zlatan," kenang Flygare sebagaimana ia ceritakan pada The Daily Mail.
Flygare merasa hal itulah yang menjadi satu alasan mengapa pemain sehebat Zlatan tak pernah mencicipi Premier League. "Berada di Inggris sangat beda. Saya takkan pernah melupakan itu. Kami pun tak pernah mendengar kabar lanjutan dari QPR. Zlatan tak ingin bermain dan tinggal di Inggris, itulah opini saya," tutupnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 28 Maret 2014 23:00
Mourinho: 300 Juta Pounds, PSG Boleh Angkut Oscar dan Hazard
-
Bolatainment 28 Maret 2014 21:52
-
Liga Champions 28 Maret 2014 20:50
-
Bola Indonesia 28 Maret 2014 17:17
-
Liga Inggris 28 Maret 2014 11:38
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:01
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:52
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:41
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:32
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 05:30
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...