
Bola.net - Fullback Manchester City, Pablo Zabaleta memberikan pujian kepada kualtas pemain yang dimiliki rival sekota, Manchester United. Menurut pemain asal Argentina ini, United masih merupakan kandidat jawara Premier League musim ini.
Zabaleta dan kawan-kawan akan melakoni laga derby sarat gengsi menghadapi The Red Devils akhir pekan ini. Bertindak sebagai tuan rumah, sang jawara bertahan akan menjamu United di Etihad Stadium pada hari Minggu (02/11).
"Saya pikir United layak diperhitungkan sebagai tim yang akan mengisi empat besar, mungkin juga mereka bisa juara musim ini," ungkap Zabaleta seperti dilansir Manchester Evening News.
"Tentu saja kita tak bisa mencoret nama United begitu saja, skuat mereka dipenuhi pemain berkualitas. Mereka telah melakukan yang terbaik untuk bisa kembali menjadi salah satu tim terbaik di Inggris. Kita tunggu saja apakah mereka bisa menjuarai Premier League musim ini."
Saat ini United tengah berada di posisi delapan dengan koleksi 13 poin, berselisih empat angka dari City yang duduk di peringkat ketiga.[initial]
(men/mri)
Zabaleta dan kawan-kawan akan melakoni laga derby sarat gengsi menghadapi The Red Devils akhir pekan ini. Bertindak sebagai tuan rumah, sang jawara bertahan akan menjamu United di Etihad Stadium pada hari Minggu (02/11).
"Saya pikir United layak diperhitungkan sebagai tim yang akan mengisi empat besar, mungkin juga mereka bisa juara musim ini," ungkap Zabaleta seperti dilansir Manchester Evening News.
"Tentu saja kita tak bisa mencoret nama United begitu saja, skuat mereka dipenuhi pemain berkualitas. Mereka telah melakukan yang terbaik untuk bisa kembali menjadi salah satu tim terbaik di Inggris. Kita tunggu saja apakah mereka bisa menjuarai Premier League musim ini."
Saat ini United tengah berada di posisi delapan dengan koleksi 13 poin, berselisih empat angka dari City yang duduk di peringkat ketiga.[initial]
Baca Juga
- Pellegrini: FFP Halangi City Rekrut Di Maria
- Zabaleta: Bendung Di Maria, City Harus Sempurna
- Terancam Hadapi MU Tanpa Silva, Pellegrini Tak Mau Disalahkan
- Kolarov Tekankan Kembali Superioritas City Atas MU
- Aguero Hindari Komunikasi Dengan Pemain MU di Luar Lapangan
- Navas Incar MU Sebagai Tumbal Kebangkitan City
- Big Sam: Titik Lemah City Adalah Mangala
- Aguero: Balotelli Gila, Tapi Semua Sayang Dia
- Mangala Jadikan Kisah Pilu Kelumpuhan Sang Kakak Sebagai Motivasi
- Cole Anggap City Geser Liverpool Sebagai Musuh Bebuyutan MU
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 31 Oktober 2014 23:43
-
Liga Inggris 31 Oktober 2014 21:08
-
Liga Inggris 31 Oktober 2014 20:43
-
Liga Inggris 31 Oktober 2014 20:16
-
Liga Inggris 31 Oktober 2014 19:15
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 03:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:47
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...