
Bola.net - - Granit Xhaka mengatakan bahwa Arsene Wenger adalah seorang manajer top, dan hal itu dibuktikan dengan bagaimana mempercayai manajer Prancis untuk menangani tim di 20 tahun belakangan.
Xhaka baru bergabung dengan Gunners di musim panas usai dibeli dari Borussia Monchengladbach. Ia lantas membandingkan Wenger dengan mantan bosnya di Swiss, Ottmar Hitzfeld, yang juga pernah menangani Bayern Munchen dan Borussia Dortmund, serta memenangkan dua trofi Liga Champions.
Granit Xhaka
"Dia adalah sosok yang amat tenang, dia tidak suka banyak bicara dengan para pemainnya, namun dia adalah seorang gentleman seperti Hitzfeld," tutur Xhaka menurut ESPN.
"Lebih dari 20 tahun menangani satu klub. Hal tersebut membuktikan betapa besar dirinya. Dia adalah seorang pelatih top dan juga seorang bos yang luar biasa di klub, anda bisa merasakan itu tiap harinya."
Wenger sendiri belum lama ini gagal membawa Arsenal lolos ke semifinal Piala Liga, usai timnya harus menyerah kalah 0-2 dari Southampton di pertandingan yang berlangsung di Emirates semalam.
Baca Juga:
- Southgate Jadi Bos Inggris, Rooney Nantikan Nasibnya
- Guardiola Anggap Conte Rival Paling Berbahaya di Premier League
- Mourinho Sebut Tonton MU dari 'Bunker Rahasia' di Old Trafford
- Mourinho Sebut Fellaini Mirip dengan Pogba
- Blind Takut Ditendang Mourinho dari MU
- Mourinho: Semoga MU Bisa Mainkan Final Wembley
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 30 November 2016 23:53
-
Liga Inggris 30 November 2016 20:57
-
Liga Inggris 30 November 2016 15:01
-
Liga Inggris 30 November 2016 11:06
-
Liga Inggris 30 November 2016 10:15
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...