
Guardiola baru datang ke Inggris pada musim panas ini. Setelah tiga tahun bermain bersama Bayern Munchen, ia lantas menukangi Manchester City.
Meski belum lama menukangi Sergio Aguero cs, namun hasil polesan manajer asal Spanyol tersebut sudah terlihat dengan cukup gamblang. The Citizen piawai dalam mendominasi penguasaan bola. Mereka juga tajam ketika menerjang pertahanan lawan.
Keberhasilan Guardiola membawa perubahan dalam waktu relatif singkat di skuat City itu pun membuat Xavi yakin bahwa mantan bosnya itu nanti juga akan bisa membawa perubahan besar bagi sepakbola Inggris secara keseluruhan.
"Jika ada satu orang yang bisa mengubah mentalitas pemain Inggris, sepak bola Inggris, itu adalah Pep Guardiola," cetus Xavi seperti dilansir Soccerway.
"Saya pikir ia adalah salah satu pelatih terbaik dan saya pikir dengan kepribadiannya, tenaganya, obsesinya dengan pekerjaannya dan dengan kepribadiannya ia akan memiliki kesempatan yang sangat besar di sana," tuturnya.
"Mungkin (akan ada) revolusi besar dengan Pep Guardiola. Sekarang jika melihat permainan dari Manchester City Anda bisa melihat gaya Pep," tandasnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 13 Oktober 2016 22:44
-
Liga Inggris 13 Oktober 2016 21:50
Yorke: MU vs Liverpool Bukan Lagi Pertandingan Terbesar di Inggris
-
Editorial 13 Oktober 2016 15:43
-
Liga Inggris 13 Oktober 2016 15:20
-
Liga Inggris 13 Oktober 2016 15:16
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...