
Bola.net - Ada rumor baru datang dari Manchester United. Erik Ten Hag dilaporkan sudah mengasingkan Anthony Martial dari tim utama Manchester United.
Anthony Martial memang beberapa pekan terakhir absen membela skuat Manchester United. Ia tidak masuk dalam tim utama Setan Merah sejak akhir tahun 2023 kemarin.
Dalam konferensi persnya, Ten Hag menyebut bahwa Martial mengalami sakit. Sehingga ia tidak bisa memperkuat MU, di mana ia sudah sakit lebih dari satu bulan.
Advertisement
Dilansir The Daily Mail, ada cerita lain dari absennya Martial. Sang striker ternyata saat ini telah diasingkan oleh Erik Ten Hag.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Disuruh Latihan Sendiri
Menurut laporan tersebut, Martial sebenarnya sudah sembuh dari penyakitnya. Namun ia kini diasingkan dari tim utama MU.
Erik Ten Hag menyuruhnya untuk berlatih sendiri. Karena kondisinya dinilai terlalu jauh dari rekan-rekannya.
Itulah mengapa Martial diminta berlatih terpisah untuk meningkatkan kebugarannya kembali.
Buka Peluang Kembali
Namun berbeda dari Sancho, Erik Ten Hag tidak menutup pintu bagi Martial untuk kembali ke tim utama MU.
Sang manajer dikabarkan siap mengembalikan Martial ke skuat Setan Merah. Asalkan ia bisa kembali ke kondisi terbaiknya saat ini.
Itulah mengapa Erik Ten Hag akan sabar menunggu Martial kembali ke performa terbaiknya karena ia masih membutuhkan sang striker di timnya.
Laga Berikutnya
Martial sendiri saat ini menargetkan diri agar bisa comeback di skuat Manchester United secepatnya.
Ia ingin tampil di laga Newport County vs Manchester United yang akan digelar pada pekan depan.
Klasemen Premier League
(The Daily Mail)
Baca Juga:
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 20-23 Januari 2024
- RESMI! 5 Pemain Ditendang Erik ten Hag dari Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2024
- Kritik Keras untuk Erik ten Hag: Kok Gak Ada Pemain MU yang Berkembang?!
- Bicara dari Pengalaman, Adebayor Sebut Andre Onana Gak Respek Timnas
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 17 Januari 2024 23:13
Fenerbahce Mental, Kini Galatasaray Panaskan Perburuan Anthony Martial
-
Liga Inggris 17 Januari 2024 22:14
Jadi Rebutan Banyak Klub, Manchester United Putuskan Pertahankan Amad Diallo
-
Liga Inggris 17 Januari 2024 22:01
-
Liga Inggris 17 Januari 2024 19:59
Mantap! Man United Siap Pecah Rekor Demi Angkut Vinicius dari Madrid
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...