
Willian sendiri menjadi pemain ketiga Chelsea yang memenangkan dua penghargaan pemain terbaik dalam satu musim. Sebelumnya ada nama Eden Hazard pada musim lalu dan Juan Mata pada tahun 2013.
Willian adalah pemenang ke-50 dari penghargaan pemain terbaik yang dipilih oleh fans Chelsea. Ini memang cukup mudah diprediksi karena gelandang Brasil tersebut tampil bagus di tengah merosotnya Chelsea musim ini.
.@willianborges88 - Chelsea Player of the Year and Players’ Player of the Year! #CFC pic.twitter.com/gftvZdITHt
— Chelsea FC (@ChelseaFC) 14 Mei 2016
"Ini adalah musim yang luar biasa bagi saya dan saya berharap saya bertahan di tingkat ini musim depan dan bermain lebih baik laga demi laga," ungkap Willian saat menerima trofi Yokohama Chelsea Player of the Year.
"Terima kasih pada suporter atas dukungan mereka dan saya pikir musim depan kami akan memenangkan gelar untuk mereka," tandasnya.
Sementara itu, pemain muda terbaik Chelsea jatuh pada gelandang alumni akademi Chelsea, Ruben Loftus-Cheek.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 13 Mei 2016 22:46
-
Liga Inggris 13 Mei 2016 21:01
-
Liga Italia 13 Mei 2016 16:54
-
Liga Inggris 13 Mei 2016 16:00
6 Hal Menarik Untuk Ditunggu di Pekan Terakhir Premier League
-
Liga Inggris 13 Mei 2016 16:00
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 17:01
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 16:44
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 16:12
-
Otomotif 20 Maret 2025 16:03
-
Liga Eropa Lain 20 Maret 2025 16:00
-
Amerika Latin 20 Maret 2025 15:59
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...