
Bola.net - - Mantan pemain Chelsea, Ray Wilkins tidak yakin bahwa hubungan Chelsea dengan Diego Costa saat ini sedang memburuk. Ia menduga bahwa Costa tengah mengalami cedera sehingga tidak masuk dalam skuat Chelsea.
Costa tidak ambil bagian saat Chelsea menang dengan skor 3-0 melawan Leicester City. Costa dikabarkan sedang dibekukan dari skuat The Blues karena hubungannya dengan manajemen dan pelatih Antonio Conte memanas.
Costa disebut tergoda oleh tawaran besar dari Tiongkok dan Chelsea dan senang dengan hal ini.
"Saya belum mendengar adanya berita tersebut. Biasanya saya melakukannya jika ada sesuatu yang tidak diinginkan. Sejauh ini, pada dasarnya kekhawatiran saya adalah ia mengalami cedera," buka Wilkins.
"Costa memang memiliki sedikit gangguan pada bagian punggungnya," sambung Wilkins.
Wilkins menilai tidak masuknya Costa dalam skuat murni masalah teknis. Menurut pengalamannya, pelatih asal Italia, memang tidak akan memainkan pemain yang tidak ikut latihan pada hari Kamis.
"Saya sudah bekerja dengan sejumlah pelatih Italia dan jika Anda tidak hadir pelatihan pada hari Kamis Anda tidak akan bermain."
Wilkins juga yakin bahwa pindah ke Tiongkok akan menjadi pilihan yang keliru bagi Costa. Pemain naturalisasi Spanyol ini memang akan mendapatkan uang dalam jumlah yang banyak, namun karir Costa dinilai Wilkins sudah tamat.
'Jika karena uang dan ia ingin pindah ke Tiongkok saya tidak bisa mengerti hal seperti itu. Anda pada dasarnya sama juga dengan mengatakan bahwa karir Anda selesai," tutu Wilkins.
Baca Ini Juga:
- Pogba Diklaim Menikmati Kehidupannya di Manchester Saat Ini
- Hadapi Stoke, Mata Minta MU Fokus Pada Diri Sendiri
- Marseille Tak Sabar Menanti Kedatangan Payet
- Cuma Bisa Imbang Lawan Liverpool, Mata Berharap MU Bangkit Lawan Stoke
- Mata: Kalau Saja Pertandingan Sedikit Lebih Lama Lagi MU Akan Lumat Liverpool
- Pemain Tottenham Tak Tergoda Rayuan Tiongkok
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 15 Januari 2017 23:51
Costa Diprediksi Segera Kembali ke Tim Inti Chelsea Pekan Depan
-
Liga Inggris 15 Januari 2017 23:19
-
Liga Inggris 15 Januari 2017 23:09
-
Liga Inggris 15 Januari 2017 20:10
-
Liga Inggris 15 Januari 2017 19:29
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:35
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:32
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:18
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:11
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:03
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...