
Bola.net - Manchester United (MU) nyaris dikirim oleh Crystal Palace ke UEFA Conference League musim depan. Namun, 'berkat' West Ham yang kalah di markas Brighton, MU selamat dan masih bisa bermain di Liga Europa.
Pekan terakhir Premier League 2021/22, Minggu 22 Mei 2022, benar-benar penuh dengan drama. Selain aksi comeback Manchester City untuk mengalahkan Aston Villa dan memastikan diri jadi juara, ada pula MU yang finis peringkat enam meski kalah.
MU main tandang kontra Palace. MU hanya bisa finis maksimal peringkat enam, yang merupakan batas akhir zona Liga Europa. Namun, MU sejatinya masih bisa digusur oleh West Ham, yang berada di peringkat tujuh dengan selisih poin dua.
Advertisement
Peringkat tujuh Premier League akan masuk babak play-off UEFA Conference League musim depan.
MU kalah 0-1 di kandang Palace. Namun, beruntung, West Ham 'menghindarkan' MU dari nasih buruk dengan kalah 1-3 di markas Brighton.
MU pun finis peringkat enam dan lolos ke Liga Europa. Sementara itu, anak-anak asuh David Moyes (eks manajer MU) finis peringkat tujuh dan akan main di UEFA Conference League.
Yuk intip dulu klasemen akhirnya
MU beruntung West Ham juga kalah
City liverpool: rebutan juara
— Hohahoha (@Hohahohaa) May 23, 2022
Arsenal spurs: rebutan lolos ucl
Mu: rebutan lolos UEL, itupun beruntung karena west ham kalah
Padahal West ham unggul duluan lewat gol Michail Antonio menit 40
Kirain westham yg menang gegara 1-0 duluan wkwk
— Muhammad Ivan Fadhil (@ivanfadhil) May 23, 2022
MU musim ini ...
MU musim ini : tetangga juara liga. Dipantati arsenal. Masuk liga malam jumat gara2 west ham kalah sama brighton.
— チャンドラ (@mc_scu) May 23, 2022
Liga malam jumat here we go
Ga deng untung west ham kalah wkwkw, liga malam jumat here we go
— Urmaifana (@Turtlebuoy) May 23, 2022
Makasih ya Brighton
EmYu menuju UEL...terimakasih Brighton!
— Rambus Drinkwater (@drinkwaterz) May 23, 2022
Nyaris aja ke liga ijo, alias Conference League
Ada yang sedih gara gara gagal juara padahal udah dapet 2 piala dan 1 final piala paling prestige buat club football. Meanwhile ada yang selebrasi lolos ke liga malem jumat gara2 gajadi masuk liga ijo while ngata2in tim di atas tadi.
— yer boi (@ycwsr) May 23, 2022
Fans emyu emg different breed.
Beruntung masih bisa ke UCL rasa jeruk, alias Liga Europa
Emyu masuk UCL rasa jeruk ketolong Brighton 😂
— Who am I? (@HeWhoRemains69) May 23, 2022
MU ama peringkat 5 Arsenal sama-sama ke Liga Europa
Teruntuk fans emyu: pic.twitter.com/QZ1lCulZx3
— bebiboo (@dutamaning) May 23, 2022
Yup, gada Arsenal dan MU di empat besar
Mohon Maaf mau tanya Emyu di mana ya kok gak ada di 4 besar katanya club 20 trophy liga tapi lawan Barcelona B aja kalah 🤪 pic.twitter.com/QtO0Nb6JAh
— Cemot marselio (@CMarselio) May 23, 2022
Agen Moyes beraksi nih
Ini setan merah
— Calon suami (@pegabdijenie) May 23, 2022
Kalo gak Krn Westham ngalah ,
Dia main di liga divisi 3 eropa,🤣🤣
David Moyes wkwkwk pic.twitter.com/r9qIBHB0EH
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Terima Kasih! Pertolongan Brighton Bikin MU Finis Posisi ke-6 Premier League
- Sara Arfaoui: Si Cantik Pendamping Gundogan, Pahlawan Man City Juara Premier League
- Steven Gerrard 'Terpeleset' Lagi, Liverpool Gagal Juara Premier League Lagi
- Ungguli Man City, Liverpool Dominasi Starting XI Terbaik Premier League 2021/2022
- Maldini, Pioli, Ibrahimovic: Tridente di Balik Kesuksesan AC Milan Meraih Scudetto Serie A
- Musim Perdana Olivier Giroud di Serie A: 11 Gol, Patahkan Kutukan Nomor 9, dan Scudetto untuk AC Mil
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Mei 2022 23:55
-
Liga Inggris 22 Mei 2022 17:00
Murah Meriah! Harga Kalidou Koulibaly 'Cuma' Segini Loh, MU!
-
Liga Italia 22 Mei 2022 16:00
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:59
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:58
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...