
Arsenal sendiri kabarnya akan melepas Jack Wilshere sebagai pemain pinjaman pada musim panas ini. Peminjaman ini bertujuan untuk mengembalikan ritme permainan sang pemain usai menjalani cedera panjang musim lalu.
Kabar akan dilepasnya Wilshere ini menarik perhatian sejumlah klub top Inggris dan Eropa. Pasalnya Wilshere kerap disebut sebagai salah satu gelandang muda dengan skill yang sangat bagus kendati ia kerap mengalami cedera.
Salah satu klub yang berminat untuk mendatangkan sang pemain adalah West Ham United. Ini bukanlah kali pertama The Hammers dihubungkan dengan Gelandang 24 tahun ini karena mereka sudah beberapa kali dikabarkan melayangkan tawaran untuk gelandang Timnas Inggris ini.
Menurut laporan yang dilansir Squawka, West Ham akan segera melayangkan tawaran kepada Arsenal untuk Wilshere. Selain untuk memperkuat lini tengah mereka, Wilshere juga diharapkan dapat membantu mengcover badai cedera yang terjadi kubu The Hammers. [initial]
(sqw/dub)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 30 Agustus 2016 23:19
-
Liga Inggris 30 Agustus 2016 22:30
-
Liga Inggris 30 Agustus 2016 21:59
-
Liga Inggris 30 Agustus 2016 21:47
-
Liga Inggris 30 Agustus 2016 21:19
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...