
Bola.net - - West Ham siap untuk mengajukan tawaran demi mendapatkan pemain , Cesc Fabregas. Konon, kesepakatan ini akan membuat The Blues harus menanggung sebagian besar gaji sang pemain, menurut laporan The Mirror.
Posisi pemain Spanyol kini dibekukan oleh manajer Antonio Conte, semenjak mantan manajer Juventus itu datang ke Stamford Bridge. Eks Barcelona jarang mendapatkan kesempatan turun, meski timnya kini tengah bermain bagus dan duduk di peringkat dua klasemen.
The Hammers lantas disebut tertarik untuk meminjam Fabregas, sementara Chelsea juga siap untuk mempertimbangkan opsi yang akan membuat mereka memberikan subsidi atas gaji sang pemain, yang mencapai 160.000 pounds per pekan.
Fabregas sendiri sebelumnya juga dikabarkan ingin dipinjam oleh AC Milan dan Inter Milan, dua klub raksasa Serie A yang kini mendapat sokongan dana dari konsorsium kaya asal Tiongkok.
Namun demikian, sang gelandang disebut ingin bertahan di Chelsea hingga akhir musim dan mencoba untuk merebut kembali tempat utama di tim asuhan Antonio Conte.
Namun demikian, laporan yang beredar belakangan menyebut Conte ingin merombak skuatnya di bursa Januari mendatang dan ini bisa membuat Fabregas pergi ke West Ham dalam waktu dekat.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Dunia Lainnya 7 November 2016 19:59
-
Liga Inggris 7 November 2016 16:00
Conte Menolak Sebut Chelsea Kirim Pesan Peringatan ke Tim Lain
-
Liga Inggris 7 November 2016 15:45
Karena David Luiz, Eks Tottenham ini Ingin Minta Maaf ke Conte
-
Liga Inggris 7 November 2016 15:30
'Chelsea Saat Bantai Everton, Terbaik Dalam Sejarah Premier League'
-
Liga Inggris 7 November 2016 15:00
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...