
Liverpool mengalami kendala cedera serius di beberapa pekan terakhir, yang memaksa absennya nama bintang seperti Philippe Coutinho, Martin Skrtel, Daniel Sturridge, dan Dejan Lovren.
Namun demikian, Wenger yakin Liverpool akan menyambut kembali kehadiran beberapa pemain bintang mereka, usai banyak menurunkan pemain muda kala bermain imbang 2-2 melawan Exeter di Piala FA.
"Jangan khawatir! Arsene adalah dokter yang amat bagus. Mereka selalu mampu kembali ke kondisi terbaik ketika melawan kami," jelas Wenger menurut Four Four Two.
"Mereka memiliki banyak kendala cedera dan saya kira mereka tidak ingin lebih banyak cedera yang terjadi menjelang pekan yang amat penting.
"Tim yang bermain pada Jumat silam bukanlah tim yang akan bermain melawan kami." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 10 Januari 2016 23:51
-
Liga Inggris 10 Januari 2016 10:05
-
Liga Inggris 10 Januari 2016 09:44
-
Liga Inggris 10 Januari 2016 03:58
-
Liga Inggris 10 Januari 2016 00:20
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 15:16
-
Otomotif 20 Maret 2025 15:09
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 15:01
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 15:01
-
Piala Dunia 20 Maret 2025 14:54
-
Liga Spanyol 20 Maret 2025 14:50
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...