
Bola.net - Pelatih Arsenal, Arsene Wenger telah mengonfirmasi bahwa Theo Walcott belum akan bermain saat melawan Sunderland akhir pekan ini.
Pemain internasional Inggris tersebut telah kembali berlatih dalam sesi latihan The Gunners setelah absen sembilan bulan karena cedera lutut parah pada Januari silam.
Sebelumnya beredar kabar bahwa Walcott akan kembali dalam skuat Arsenal pada pekan ini setelah bermain untuk tim Arsenal U-21 pekan lalu. Namun Wenger mengonfirmasi bahwa laga melawan Sunderland tak akan melibatkan Walcott.
"Dia harus kembali terbiasa untuk melakukan kontak dengan lawan. Ini butuh waktu untuk membiasakannya lagi," ujarnya.
"Setelah melihat apa yang telah dia lewati selama sembilan bulan terakhir, anda akan menghormatinya," tandasnya.[initial]
(sm/dzi)
Pemain internasional Inggris tersebut telah kembali berlatih dalam sesi latihan The Gunners setelah absen sembilan bulan karena cedera lutut parah pada Januari silam.
Sebelumnya beredar kabar bahwa Walcott akan kembali dalam skuat Arsenal pada pekan ini setelah bermain untuk tim Arsenal U-21 pekan lalu. Namun Wenger mengonfirmasi bahwa laga melawan Sunderland tak akan melibatkan Walcott.
"Dia harus kembali terbiasa untuk melakukan kontak dengan lawan. Ini butuh waktu untuk membiasakannya lagi," ujarnya.
"Setelah melihat apa yang telah dia lewati selama sembilan bulan terakhir, anda akan menghormatinya," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 23 Oktober 2014 20:14
-
Liga Inggris 23 Oktober 2014 18:25
-
Liga Eropa Lain 23 Oktober 2014 18:06
-
Liga Champions 23 Oktober 2014 17:44
-
Liga Inggris 23 Oktober 2014 14:06
LATEST UPDATE
-
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025 00:32
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 00:01
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 23:39
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:16
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:02
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:55
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...