
Bola.net - Jelang melawan Liverpool di Emirates Stadium beberapa saat lagi, Arsene Wenger mengaku jika dirinya tidak akan menaruh simpati kepada Brendan Rodgers dan anak-anak asuhnya tersebut. Hal itu disinyalir akibat dari gagalnya The Gunners dalam upaya mereka mendatangkan Luis Suarez dan Raheem Sterling di musim 2013-14 lalu.
Kedua pemain tersebut sempat menjadi buruan Wenger, penampilan apik yang ditunjukkan keduanya mampu membuat The Reds bertengger di peringkat kedua klasemen akhir Premier League musim 2013-14.
"Liverpool bisa membuat keputusan mereka sendiri. Mereka menolak untuk menjual Suarez kepada kami, jadi kami tidak akan memberikan simpati untuk mereka," ungkapnya kepada Sky Sports.
Ia juga mengatakan betapa dahsyatnya lini serang Liverpool saat masih diperkuat Trio SAS di musim tersebut. "Mari mengingat dua musim lalu sata Suarez, Sturridge dan Sterling masih ada di sana. Mereka mampu mencetak lebih dari 100 gol. Kalian butuh pemain dengan kualitas spesial untuk melakukannya dan Sterling menjadi bagian dari itu," imbuh mantan pelatih AS Monaco tersebut.
Baik Arsenal dan Liverpool akan saling bersua dalam lanjutan pekan kedua Premier League pada hari Selasa (25/8) dini hari nanti.[initial]
(sky/yp)
Kedua pemain tersebut sempat menjadi buruan Wenger, penampilan apik yang ditunjukkan keduanya mampu membuat The Reds bertengger di peringkat kedua klasemen akhir Premier League musim 2013-14.
"Liverpool bisa membuat keputusan mereka sendiri. Mereka menolak untuk menjual Suarez kepada kami, jadi kami tidak akan memberikan simpati untuk mereka," ungkapnya kepada Sky Sports.
Ia juga mengatakan betapa dahsyatnya lini serang Liverpool saat masih diperkuat Trio SAS di musim tersebut. "Mari mengingat dua musim lalu sata Suarez, Sturridge dan Sterling masih ada di sana. Mereka mampu mencetak lebih dari 100 gol. Kalian butuh pemain dengan kualitas spesial untuk melakukannya dan Sterling menjadi bagian dari itu," imbuh mantan pelatih AS Monaco tersebut.
Baik Arsenal dan Liverpool akan saling bersua dalam lanjutan pekan kedua Premier League pada hari Selasa (25/8) dini hari nanti.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 23 Agustus 2015 19:19
Galliani: Cinta Antara Milan dan Balotelli Tak Akan Berakhir
-
Liga Inggris 23 Agustus 2015 16:28
-
Liga Inggris 23 Agustus 2015 15:31
-
Liga Inggris 23 Agustus 2015 13:58
-
Liga Inggris 23 Agustus 2015 12:41
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:15
-
Liga Italia 21 Maret 2025 01:01
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 00:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 00:41
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...