
Bos itu menyebut tingginya tingkat persaingan di Liga Inggris membuat banyak juru taktik papan atas tertarik membuktikan keahlian mereka, di liga yang sempat disebut Wenger sebagai 'Kejuaraan dunia antar manajer'.
Musim ini saja, ada dua manajer top anyar yang datang ke Premier League, dan mereka adalah Josep Guardiola di Manchester City dan Antonio Conte di .
"Premier League adalah kompetisi paling kuat, paling atraktif, dan mungkin yang paling populer di seluruh dunia," tutur Wenger pada Sky Sports.
"Mungkin seluruh manajer berpikir 'Jika saya ingin dikenali sebagai manajer top, saya harus pergi ke Premier League'."
Arsenal akan menjalani laga perdana mereka di Premier League musim ini dengan menghadapi di Emirates akhir pekan nanti. [initial]
Baca Juga:
- Mourinho: Saya Sudah 'Kenal' Semua Pemain MU
- Mourinho: United Tak Punya Banyak Waktu
- Inilah Alasan Moyes dan Van Gaal Tolak Pogba di MU
- 'Ibrahimovic Bakal Tak Sabar Hadapi Stones'
- Keown: John Stones Masih Seperti Bayi
- Lingard: Main di Old Traffod Buat Saya Percaya Diri
- Tinggalkan Arsenal, Ini Rencana Wenger
(sky/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 10 Agustus 2016 23:38
-
Liga Inggris 10 Agustus 2016 22:48
-
Liga Inggris 10 Agustus 2016 22:11
-
Liga Inggris 10 Agustus 2016 19:33
-
Liga Inggris 10 Agustus 2016 18:50
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 12:01
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:46
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:35
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:21
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...