
- Pelatih Arsenal, Arsene Wenger mengungkapkan bahwa dirinya sangat terkesan dengan kekuatan karakter yang dimiliki Olivier Giroud. Wenger pun mengaku sangat menghormati anak asuhnya itu.
(sqw/dzi)
Pujian Wenger tersebut dilayangkan jelang laga Prancis melawan Rumania di laga pembuka Euro 2016, Sabtu (11/6) dini hari nanti. Pada laga tersebut, kemungkinan besar Giroud akan turun sebagai penyerang utama.
Sempat menurun performanya bersama Arsenal, Giroud memang diragukan mampu tampil bersinar bersama Les Bleus. Namun Wenger yakin bahwa pencetak 16 gol dari 38 laga Arsenal musim lalu adalah sosok yang tangguh.
"Dia adalah sosok yang sangat tangguh. Saya memiliki banyak rasa hormat untuk dia," ujarnya.
"Saat anda melihat karirnya, di mana dia berasal, menurun dan kemudian kembali ke level atas, anda harus seorang yang kuat," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 9 Juni 2016 22:57
-
Open Play 9 Juni 2016 22:41
-
Commercial 9 Juni 2016 22:29
-
Liga Inggris 9 Juni 2016 20:37
-
Liga Inggris 9 Juni 2016 10:37
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 13:45
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:45
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:41
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 13:31
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:30
-
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025 13:16
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...