
Gelandang Swiss itu baru dibeli dari Monchengladbach di musim panas, namun ia tidak membutuhkan waktu lama untuk membuktikan kemampuannya di Emirates. Di pertandingan melawan Watford kemarin, Xhaka mendapatkan banyak pujian atas kontribusinya pada tim.
Dan Wenger pun mengatakan amat puas dengan performa yang ditunjukkan oleh pembelian perdananya di musim panas.
"Xhaka memiliki sentuhan yang bagus dalam permainan. Ia tetap tenang, operannya amat efektif, ia memiliki kaki kiri yang bagus, jadi ia juga bisa menemukan sisi kosong dari area pertahanan lawan kadang-kadang," tutur Wenger pada laman resmi klub.
"Ia amat bagus ketika menguasai bola dan ia terus menginginkan bola dan ia menunjukkan kekuatan fisik yang amat bagus di areanya dan ia mampu beradaptasi dengan cepat." [initial]
(ars/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 29 Agustus 2016 22:31
-
Liga Inggris 29 Agustus 2016 21:18
-
Liga Inggris 29 Agustus 2016 18:01
-
Liga Inggris 29 Agustus 2016 15:56
-
Liga Inggris 29 Agustus 2016 15:50
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:41
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:32
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 05:30
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 05:29
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 05:24
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:12
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...