
Bola.net - Arsene Wenger menilai kompetisi Liga Champions di dalam beberapa musim belakangan menjadi terlalu mudah untuk diprediksi.
Menurut manajer Arsenal tersebut, saat ini hanya ada maksimal empat tim yang layak disebut sebagai kandidat juara, jauh lebih sedikit dibanding 15 tahun silam.
"Liga Champions 15 tahun lalu jauh lebih terbuka timbang saat ini. Konsentrasi terhadap pemain besar di sebagian kecil klub jauh lebih banyak dibanding sebelumnya. Kompetisi menjadi jauh lebih mudah diprediksi, dibanding 10 tahun lalu. Di mana saat itu anda lebih sulit menang," tutur Wenger pada Daily Mail.
"Jika anda ingin membuat poling besok, anda akan tahu bahwa 80 atau 90 persen orang akan mengatakan hanya ada empat klub yang bisa memenangkan Liga Champions. Saya pikir kami tidak masuk dalam empat klub tersebut, namun sepakbola kadang aneh dan tidak selalu bisa diprediksi," pungkasnya.
Arsenal akan menjamu Galatasaray di Emirates dini hari nanti. [initial]
(tdm/rer)
Menurut manajer Arsenal tersebut, saat ini hanya ada maksimal empat tim yang layak disebut sebagai kandidat juara, jauh lebih sedikit dibanding 15 tahun silam.
"Liga Champions 15 tahun lalu jauh lebih terbuka timbang saat ini. Konsentrasi terhadap pemain besar di sebagian kecil klub jauh lebih banyak dibanding sebelumnya. Kompetisi menjadi jauh lebih mudah diprediksi, dibanding 10 tahun lalu. Di mana saat itu anda lebih sulit menang," tutur Wenger pada Daily Mail.
"Jika anda ingin membuat poling besok, anda akan tahu bahwa 80 atau 90 persen orang akan mengatakan hanya ada empat klub yang bisa memenangkan Liga Champions. Saya pikir kami tidak masuk dalam empat klub tersebut, namun sepakbola kadang aneh dan tidak selalu bisa diprediksi," pungkasnya.
Arsenal akan menjamu Galatasaray di Emirates dini hari nanti. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 30 September 2014 23:51
-
Liga Champions 30 September 2014 23:41
-
Open Play 30 September 2014 23:29
-
Liga Champions 30 September 2014 22:06
-
Liga Champions 30 September 2014 21:07
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 00:49
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 00:39
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 00:05
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 23:55
-
Liga Italia 23 Maret 2025 23:20
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 22:57
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...