
Bola.net - - Manajer , Arsene Wenger tidak bisa memberi jaminan bahwa Alexis Sanchez dan Mesut Ozil akan tetap bertahan hingga akhir musim. Keduanya mungkin akan pindah pada bulan Januari mendatang.
Posisi Arsenal untuk mempertahankan Ozil dan Sanchez memang cukup lemah. Kontrak kedua pemain akan habis pada 30 Juni 2018 yang akan datang. Jika tidak dijual pada bulan Januari, maka kedua pemain bisa pindah dengan gratis di bulan selanjutnya.
Wenger menyadari kondisi tersebut. Jadi, Pelatih asal Prancis ini tidak akan berharap banyak tentang masa depan kedua pemain bintangnya.
"Dalam situasi seperti ini, kami tentu saja mempertimbangkan semua solusi. Mungkin saja [Ozil dan Sanchez pindah bulan Januari]," ucap Wenger.
Alexis Sanchez
Wenger sejatinya masih ingin kedua pemain tetap di Arsenal. Tenaga mereka masih sangat dibutuhkan. Wenger pun melihat mereka berdua bahagia bermain di Stadion Emirates. Namun, Wenger tidak bisa memberikan jaminan apapun.
"Dalam pemahaman saya, mereka akan bertahan. Saya selalu bilang bahwa saat kami saat kami tidak mencapai kata sepakat pada tahun lalu, belum tentu pemain akan pindah. Mereka bahagia berada di sini."
"Saya harap situasinya segera berbalik. Tapi, saat ini, kami tidak punya hal apapun yang bisa kami umumkan," tutup Wenger.
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Dunia 11 Oktober 2017 23:33
-
Liga Inggris 11 Oktober 2017 20:02
-
Liga Inggris 11 Oktober 2017 15:28
-
Liga Inggris 11 Oktober 2017 14:45
-
Liga Inggris 11 Oktober 2017 14:20
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...