
Bola.net - - Manajer Arsenal, Arsene Wenger menegaskan bahwa dirinya tak ingin penyerang sayap Theo Walcott meninggalkan Emirates Stadium dalam waktu dekat.
Sebelumnya banyak pihak termasuk legenda Arsenal, Ian Wright yang percaya bahwa kini adalah saatnya bagi Walcott untuk hengkang dari The Gunners karena sudah tak terlalu berpengaruh terhadap permainan tim.
Meski Walcott tetap saja mendapat kesempatan tampil cukup minim di Premier League musim ini, akan tetapi Wenger menyatakan bahwa pemain 28 tahun itu bakal mendapat jatah bermain lebih banyak.
"Saya tak ingin Walcott pergi. Ketika Anda melihat jumlah menit mereka ini sudah bermain cukup banyak," tegas Wenger seperti dikutip Sky Sports.
"Kesempatan baginya di Premier League akan tiba. Saya melakukan rotasi karena kami bermain lebih sering Kamis, Minggu jadi untuk saat ini ia masih kurang mendapat kesempatan di Premier League dibanding kompetisi lainnya," jelasnya.
Arsene Wenger
Menarik dinanti apakah Walcott bakal mendapat kesempatan bermain kala Arsenal menerima kunjungan Swansea City akhir pekan ini.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 26 Oktober 2017 23:42
-
Liga Inggris 26 Oktober 2017 20:29
-
Open Play 26 Oktober 2017 19:46
Kenapa Arsenal Tidak Pecat Arsene Wenger, Memangnya Tak Ingin Juara?
-
Liga Inggris 26 Oktober 2017 17:56
-
Liga Inggris 26 Oktober 2017 17:15
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...