
The Gunners mengincar sejumlah striker seperti Jamie Vardy, Gonzalo Higuain dan Alexandre Lacazette selama bursa transfer musim panas ini. Namun, sampai sejauh ini belum ada striker berkualitas yang datang.
Wenger sendiri memainkan Sanchez sebagai striker saat Arsenal takluk dari Liverpool di partai perdana Premier League musim ini. Manajer Prancis itu yakin bahwa pemain berusia 27 tahun itu punya kemampuan bermain sebagai striker untuk jangka panjang.
"Saya pikir iya. Saya pikir itu sangat pantas untuk dicoba karena ia memiliki kualitas. Di sisi sayap ia mengeluarkan banyak energi untuk mengejar bola kembali dan saya ingin dia menggunakan tenaganya sedikit lebih efisien dengan berada di belakang bek karena dia adalah finisher yang bagus," kata Wenger dilansir Sports Mole.
"Dia pernah bermain sebagai penyerang tengah di Barcelona. Dia punya teknik yang bagus. Dia memiliki kualitas yang sama [dengan Luis Suarez]. Dan dia bisa memilih waktu yang tepat untuk berlari di belakang bek."
Sanchez sendiri sudah mencetak 29 gol dari 66 pertandingan untuk Arsenal sejak bergabung dari Barcelona pada 2014. (sm/ada)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 19 Agustus 2016 23:33
-
Liga Spanyol 19 Agustus 2016 20:45
-
Liga Inggris 19 Agustus 2016 16:00
-
Liga Inggris 19 Agustus 2016 15:55
-
Liga Inggris 19 Agustus 2016 15:45
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 06:34
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:22
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 06:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:04
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:01
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:55
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...