
Bola.net - Arsene Wenger berharap agar cedera yang menimpa gelandang andalannya, Francis Coquelin bisa sembuh dalam waktu dekat. Pelatih Arsenal ini merasa sang pemain memiliki peran penting dalam tim.
Coquelin sebelumnya mendapat cedera pada laga panas kontra Chelsea akhir pekan yang lalu. Ia mengalami masalah pada lututnya. Lutut pemain Prancis ini bengkak.
Sembari menunggu pemeriksaan lebih lanjut, Coquelin dipastikan akan absen pada laga kontra Tottenham di Piala Liga tengah pekan ini.
"Francis Coquelin akan absen pada laga nanti dan kami tidak memiliki masalah besar bagi orang lain. Ini harus menjadi skuad yang sama," kata Wenger di situs resmi klub.
"Lututnya bengkak dan ia sedang dinilai tapi kami berharap itu hanya masalah jangka pendek."
Absenya Coquelin ini sangat berpengaruh pada kekuatan Arsenal. Sang pemain selama ini selalu menjadi pemain utama bagi The Gunners. [initial]
(ars/asa)
Coquelin sebelumnya mendapat cedera pada laga panas kontra Chelsea akhir pekan yang lalu. Ia mengalami masalah pada lututnya. Lutut pemain Prancis ini bengkak.
Sembari menunggu pemeriksaan lebih lanjut, Coquelin dipastikan akan absen pada laga kontra Tottenham di Piala Liga tengah pekan ini.
"Francis Coquelin akan absen pada laga nanti dan kami tidak memiliki masalah besar bagi orang lain. Ini harus menjadi skuad yang sama," kata Wenger di situs resmi klub.
"Lututnya bengkak dan ia sedang dinilai tapi kami berharap itu hanya masalah jangka pendek."
Absenya Coquelin ini sangat berpengaruh pada kekuatan Arsenal. Sang pemain selama ini selalu menjadi pemain utama bagi The Gunners. [initial]
Baca Juga:
- Sakho Dipandang Layak Terus Jadi Starter di Liverpool
- Bikin Blunder, Mignolet Tak Akan Ubah Gaya Mainnya
- Tendang Costa, Gabriel Dikritik Eks Chelsea
- MU Disalip City Pada 2012, Ini Penjelasan Ferguson
- Fergie Sebut Moyes Membuat Kesalahan Dengan Memecat Phelan
- Legenda Arsenal Ini Mengaku Nyaris Diangkut Sir Alex ke MU
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 September 2015 18:36
-
Editorial 21 September 2015 15:54
-
Liga Inggris 21 September 2015 13:30
-
Liga Inggris 21 September 2015 12:02
-
Liga Inggris 21 September 2015 10:11
Son Persembahkan Berbagai Masakan Korea Kepada Awak Tottenham
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...