
Setelah mengatakan bahwa Arsenal masih memiliki bisnis di bursa transfer yang harus diselesaikan, Gazidis mengatakan bahwa mereka sama sekali bukan pelit dalam mengeluarkan uang besar karena mereka juga mampu bersaing dengan tim seperti Manchester United, Manchester City dan juga Chelsea dalam urusan dana.
Kebijakan dari Arsenal itu membuat suporter The Gunners kecewa, terlebih dalam beberapa tahun terakhir mereka kerap kecewa timnya gagal memenangkan gelar. Namun kebijakan itu dibela oleh Wenger.
"Saya bekerja setiap hari dengan IVan, percayalah, dia sangat termotivasi untuk mendatangkan pemain," ujar Wenger.
"Kadang-kadang saya sampai harus menenangkannya. Saya percaya juga bahwa ini adalah periode di mana semua orang ingin bermimpi, dan transfer pemain membawa mimpi," sambungnya.
"Tapi kita hidup di dunia yang realistis dan bagian dari tugas kita adalah juga untuk menilai pemain yang kami miliki dalam klub. Salah satu nilai dari klub kami adalah untuk memberikan kesempatan untuk pemain yang memang pantas mendapatkannya," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 31 Juli 2016 19:53
-
Liga Inggris 31 Juli 2016 18:12
-
Liga Inggris 31 Juli 2016 17:45
-
Liga Inggris 31 Juli 2016 16:38
-
Liga Inggris 31 Juli 2016 15:54
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 22:55
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 22:01
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 21:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 21:44
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 20:57
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...