
Walcott sempat kecewa karena namanya tak masuk dalam jajaran tim yang dibawa ke Euro 2016 di musim panas. Namun di musim kompetisi kali ini, sang winger mampu menunjukkan performa terbaiknya dengan membuat tiga gol di dua pertandingan terakhir.
Dini hari tadi, eks Southampton memborong semua gol ketika Arsenal menang 2-0 atas Basel di laga Liga Champions yang mereka mainkan di Emirates.
Terkait kemungkinan Walcott untuk kembali membela timnas, Wenger lantas mengatakan pada Express: "Rekomendasi terbaik adalah performa yang ia tunjukkan belakangan ini."
"Sulit untuk tidak melihatnya jika anda saksikan apa yang ia mainkan semalam. Namun saya akan menyerahkan semuanya pada Southgate."
Gareth Southgate kini menjadi manajer interim timnas Inggris selama empat laga, menyusul pemecatan Sam Allardyce terkait komentar yang ia buat pada seorang jurnalis yang menyamar. [initial]
(exp/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 28 September 2016 22:38
-
Liga Inggris 28 September 2016 19:02
-
Liga Inggris 28 September 2016 18:56
-
Liga Inggris 28 September 2016 17:45
-
Liga Champions 28 September 2016 14:41
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:28
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 20:18
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:06
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 19:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:31
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:29
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...