
Bola.net - - Arsene Wenger menganggap harga pemain semakin tak masuk akal dari hari ke hari, dan menggunakan transfer Ousmane Dembele ke sebagai contoh.
Pemain Prancis itu dibeli Barcelona dari Borussia Dortmund musim panas ini, dengan harga mencapai 105 juta euro.
Nilai tersebut masih bisa terus meroket dengan sejumlah bonus performa yang bakal dibayarkan Barca di masa mendatang.
Menurut Wenger, nilai sebanyak itu sungguh tidak masuk akal untuk dibayarkan hanya untuk seorang pemain yang masih belum terlalu terbukti kemampuannya di atas lapangan.
Arsene Wenger
"Jumlah uang yang ada benar-benar tidak memiliki keterkaitan dengan kenyataan yang ada," tutur Wenger di beIN Sports.
"Contohnya - tidak peduli seberapa bagus anda bekerja sebagai pelatih, Dembele tahun lalu bernilai 15 juta euro dan tahun ini 150 juta euro. Tidak peduli seberapa bagus anda bekerja, anda tak bisa membuat nilai seorang pemain naik dari 15 juta ke 150 juta euro."
"Kalkulasi antara investasi dan apa yang anda dapatkan kembali, itu sudah hilang. Sekarang semua cuma soal 'Anda bisa membelinya atau tidak?'"
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 6 September 2017 20:38
-
Liga Spanyol 6 September 2017 20:05
-
Liga Spanyol 6 September 2017 18:00
Presiden Barca: Dybala Pemain Hebat namun Bukan Target Transfer
-
Liga Inggris 6 September 2017 15:40
-
Liga Inggris 6 September 2017 15:20
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...