
Bola.net - - Arsene Wenger mengakui bahwa Burnley menyulitkan untuk meraih tiga angka penuh di Emirates semalam.
Shkodran Mustafi membawa tuan rumah unggul lewat gol perdananya untuk klub, namun Gunners akhirnya bermain dengan 10 orang menyusul kartu merah Granit Xhaka.
Burnley hampir meraih satu poin usai Andre Gray mencetak gol penalti usai Francis Coquelin melakukan pelanggaran, namun Sanchez berbalik mencetak gol dari titik putih di menit ke-98, untuk membuat tim tuan rumah menang.
Dan Wenger mengakui bahwa itu merupakan pertandingan yang sulit.
"Kami akhirnya meraih kemenangan, namun tentu saja itu amat sulit untuk kami. Kami tidak bisa mendapat bola kedua, kami bermain dengan 10 orang, dan mereka bermain dengan baik. Pada akhirnya, kami mampu meraih tiga angka yang kami inginkan," tutur Wenger menurut Express.
"Burnley sangat terorganisir, mereka mampu membuat permainan sederhana, namun efisien. Kami menang dengan detik-detik terakhir hari ini."
"Setiap pekan dan setiap pertandingan menjadi suatu perjuangan yang sulit untuk semua orang."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Januari 2017 23:34
-
Liga Inggris 22 Januari 2017 22:15
-
Liga Inggris 22 Januari 2017 05:00
-
Liga Inggris 22 Januari 2017 04:40
-
Liga Inggris 22 Januari 2017 01:40
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 21:31
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 21:22
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 21:07
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 21:05
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 20:57
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 20:48
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...