
Menurut laporan The Mirror, sang bos tengah menghadapi dilema untuk melepas Alexis Sanchez ke klub lain. Sosok berusia 27 tahun telah menjalani musim yang kurang memuaskan di 15/16, dengan mencetak 13 gol di 29 penampilan di Premier League.
Dan usai dikabarkan tak merasa betah dengan kehidupan di London Utara, pemain Chile disebut menolak mengikat kontrak baru jangka panjang di Emirates.
Wenger disebut amat khawatir dengan situasi ini dan ingin menemui sang pemain secara langsung untuk berbicara empat mata. Manajer Prancis ingin tahu apakah Sanchez ingin terus bertahan.
Jika Sanchez menjawab tidak, maka Arsenal bakal tergoda untuk melepasnya di musim panas, ketimbang beresiko kehilangan yang bersangkutan secara gratis ketika kontraknya habis di musim panas.
Sanchez sendiri mendapat gaji 130.000 pounds per pekan di Emirates, dan ia disebut tengah diinginkan oleh Bayern Munchen dan Juventus. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 10 Mei 2016 13:09
-
Liga Inggris 10 Mei 2016 07:45
-
Liga Inggris 9 Mei 2016 22:02
-
Liga Inggris 9 Mei 2016 21:08
-
Liga Inggris 9 Mei 2016 20:43
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 23 Maret 2025 05:32
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 05:15
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 05:02
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 04:56
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 04:32
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 04:15
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...