
Pemain 27 tahun ini sudah lebih dari 10 tahun bersama Arsenal dan timnas Inggris. Namun selama itu, Walcott tak mampu tampil konsisten sehingga tak menjadi pilihan utama bagi pelatih.
Penampilan Walcott akhir-akhir ini cukup mengesankan dengan mencatatkan empat gol dari empat penampilan bersama The Gunners. Ia pun ingin tetap menjaga performanya agar tak kembali menurun.
"Saya tak ingin mengingat apa yang terjadi di masa lalu. Yang saya pikirkan adalah pertandingan mendatang," ujar Walcott.
"Saya telah memasang target tahun ini dan saya tak ingin performa saya menurun lagi. Saya tak ingin kehilangan momentum ini karena itu yang ada dalam pikiran saya," sambungnya.
Saat ini, Walcott tengah tergabung dengan skuat Inggris. Gareth Southgate memastikan Walcott akan bermain sejak menit awal ketika menghadapi Malta dalam babak kualifikasi Piala Dunia 2018 akhir pekan ini. [initial]
Baca Juga:
- Juventus Masih Mungkin Lepas Bonucci ke Chelsea
- Toure: Pantai Gading Bangga dengan Kesuksesan Bailly di MU
- Shearer: MU Harus Bangga Punya Rashford
- Houllier Yakin Klopp Bisa Beri Liverpool Trofi Juara
- City dan Arsenal Kompak Amati Bek Muda Celtic
- Punya Bakat Istimewa, Rashford Diklaim Miliki Masa Depan Cerah
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 7 Oktober 2016 22:12
-
Liga Inggris 7 Oktober 2016 17:30
-
Liga Inggris 7 Oktober 2016 14:48
-
Liga Inggris 7 Oktober 2016 14:42
-
Liga Inggris 7 Oktober 2016 14:15
Koscielny-Mustafi Duet Terbaik Arsenal Sejak 2004? Ini Kata Keown
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:31
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:29
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:27
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:58
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 17:03
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...