
Permainan Walcott yang tak konsisten membuatnya kerap mendapat kritik musim ini, baik ketika bermain untuk Arsenal maupun Timnas Inggris. Kendati demikian, ia masih mampu mencatatkan 40 penampilan musim ini bersama kedua tim di atas.
Di laga terakhir bersama Inggris menghadapi Belanda, Walcott hanya turun sepanjang 30 menit. Jika performanya tak kunjung meyakinkan, ia bisa saja dicoret Roy Hodgson dari skuat Inggris.
Lalu Bleacher Report menyebutkan Arsenal akan melepas pemain 27 tahun tersebut jika ia tak bermain pada turnamen Euro 2016 di Prancis.
Sementara itu, West Ham disebut siap menampung Walcott. Klub asuhan Slaven Bilic tersebut dikatakan akan menggelontorkan 26 juta pounds untuknya. Klub asal London tersebut tengah mencari pemain bintang menyusul akan pindah ke rumah baru, Olympic Stadium. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 6 April 2016 21:45
Demi Trofi Juara, Gabriel Minta Arsenal Fokus Pada Diri Sendiri
-
Liga Inggris 6 April 2016 19:23
-
Liga Inggris 6 April 2016 15:19
-
Liga Champions 6 April 2016 14:12
-
Editorial 6 April 2016 10:12
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 22:55
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 22:01
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 21:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 21:44
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 20:57
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...