
Bermain di Stade Bollaert-Delelis, The Gunners sempat tertinggal lebih dahulu lewat gol dari Mathias Autret pada babak pertama. Namun Arsenal mampu menyamakan kedudukan lewat gol yang dicetak Alex Oxlade-Chamberlain delapan menit sebelum pertandingan berakhir.
Mengomentari hasil imbang tersebut, Wenger mengatakan dirinya sudah cukup puas dengan hasil tersebut dan mengaku timnya masih harus bekerja keras. Secara khusus, dia juga memuji performa Alex Oxlade-Chamberlain.
"Chamberlain telah mengalami banyak masalah sepanjang musim lalu. Semoga hal itu tak terjadi lagi di musim ini," ujarnya.
"Ini adalah comeback yang bagus. Kami melalui pertandingan yang menguras fisik. Mereka tampil di liga domestik pekan depan dan cukup siap secara fisik," sambungnya.
"Kami harus lebih banyak bekerja untuk bisa meraih hasil maksimal. Namun, secara keseluruhan ini adalah latihan bagus untuk kami, mengingat ini pertandingan pertama. ini pertandingan yang cukup ketat," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Juli 2016 19:24
-
Liga Inggris 22 Juli 2016 12:33
-
Liga Inggris 22 Juli 2016 12:29
-
Liga Inggris 22 Juli 2016 11:26
-
Liga Italia 22 Juli 2016 11:24
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...