
Bola.net - - Bek tengah Liverpool, Virgil van Dijk mendapat tantangan dari penyerang West Ham, Marko Arnautovic. Van Dijk yang didatangkan dari Southampton pada awal musim ini langsung menjadi pilar utama di pertahanan Liverpool.
Jelang pertemuan kedua klub tersebut pada akhir pekan ini, Arnautovic menegaskan dirinya tidak takut menghadapi bek betubuh besar tersebut. Catatan Arnautovic musim ini pun tidak buruk, dia sudah mencetak tujuh gol dan lima asis sejak bergabung dengan West Ham pada awal musim ini.
"Saya adalah pemain sepak bola, saya menghargai setiap lawan saya, setiap bek dan setiap tim," ujarnya dikutip dari tribalfootball.
Saat ditanya soal Van Dijk, Arnautovic menegaskan dirinya tidak terlalu memikirkan lawannya tersebut. "Tetapi saya tidak takut dengan siapapun dan saya tidak takut untuk berhadapan dengan bek manapun," imbuhnya.
"Saya sudah dua kali bermain di Anfield dan saya tahu itu bukan tempat yang mudah. Kami semua tahu Liverpool adalah salah satu tim terbaik di Premier League."
"Tetapi saya rasa kami sudah melakukan yang terbaik pada beberapa pertandingan terakhir, jadi kami pasti bisa melakukan sesuatu," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Februari 2018 23:17
-
Liga Inggris 22 Februari 2018 20:39
-
Liga Inggris 22 Februari 2018 18:07
-
Liga Inggris 22 Februari 2018 17:15
-
Editorial 22 Februari 2018 14:36
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 09:21
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 08:58
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 08:30
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 08:17
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 08:15
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 08:13
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...