
- Aston Villa dikabarkan sudah membuka negosiasi dengan Nemanja Vidic mengenai transfer sang pemain di Januari.
(dst/rer)
Villa, yang tengah duduk di posisi buncit klasemen liga, amat membutuhkan tenaga baru untuk membuat mereka menghindar dari ancaman degradasi.
Tim asuhan Remi Garde sudah kemasukan 38 gol musim ini atau ketiga terburuk di liga dan bos Prancis ingin segera mengatasi masalah ini.
Vidic sendiri baru saja dilepas oleh Inter Milan dan ia tersedia dengan status free transfer. Mantan pemain Manchester United sebelumnya sudah pernah memenangkan total lima gelar juara Premier League selama berkarir di Old Trafford.
Dan laporan yang diturunkan oleh Daily Star mengatakan bahwa sosok berusia 34 tahun kini tengah menarik perhatian Aston Villa, usai sebelumnya sempat dikaitkan dengan kepindahan ke Liga Amerika Serikat alias MLS. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2016 23:53
-
Liga Inggris 20 Januari 2016 23:43
-
Liga Inggris 20 Januari 2016 23:23
-
Liga Inggris 20 Januari 2016 22:43
-
Liga Inggris 20 Januari 2016 22:33
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...